Powered by Blogger.

Friday, December 21, 2012

Sebuah nama, penuh cerita.

Ya, dari nama Asep Juanda. Seorang anak yang lahir di Sumedang, 5 Desember 1986. Bapak dan mamah bukan orang kantoran. Mereka adalah wiraswasta barang-barang kerajinan. Sejak saya kecil bapak dan mamah tinggal di Bali.

Ya...SD, SMP dan SMA banyak dilalui sendiri. Hal ini yang buat saya harus mencari kesibukan. Sejak SMP saya sudah ikut Kesenian Degung. :)
Prestasi saya pun gak jelek2 amat saat itu.

SMA saya lalui di SMA Al Masoem. Sekolah islami dan saya adalah salah satu lulusan dari sana. :D

Masuk masa kuliah. STT Telkom menjadi tempat saya menimba ilmu tentang teknologi informasi. Bergelut di dunia teknOlivia informasi bukanlah dunia saya banget. Ya, tapi sekarang saya sudah disini. Di dunia penuh kode dan syntax.

Tujuan saya kuliah adalah biar gampang dapat. Setelah lulus, dua bulan setelahnya saya Bekerja sebagai Customer Service Telkom Speedy. It was my best experience. Serving people problems. Setahun saya bekerja disana.

Akhir kontrak kerja mau berakhir, saya diterima di PLN untuk mengikuti Diklat Prajabatan. Suatu kebanggaan tersendiri bisa bekerja di perusahaan ini.

Seorang Asep Juanda. Ya, sepotong cerita dari nama yang melekat ini.

Categories:

1 comment:

  1. syahduuuu ... ajun, kalau IT bukan dunia loe banget, lantas apakah duniamu? berdegung? atau berGENGGONK? asal jangan menggonggong. ajun, adik gue banget, kreatip, baru aja birthday, good luck for all

    ReplyDelete